Pindad terus mengembangkan kemampuan produksi lapis baja. Setelah berhasil membuat berbagai varian panser Anoa dan Kendaraan Taktis Sherpa, kini Pindad mengembangkan lapis baja penggerak rantai (tracked).
Setelah membuat prototype tanks SBS, Pindad mengembangkan Self Propelled Artillery berbasis tank AMX-VCI.
TNI diperkirakan memiliki sekitar 275 tank AMX. Sebagian tank AMX-13 (canon) telah diretrofit, termasuk mengubah ukuran meriamnya lebih besar, 105mm.
Diduga sebagian tank AMX yang belum diretrofit, akan dikonversi menjadi self propelled Artillery 155mm. Hal ini memungkinkan, karena TNI telah memiliki MBT Leopard 2 dan tank medium yang sedang dikembangkan dengan FNSS Turki. Dengan demikian, posisi tank AMX, menjadi kurang signifikan. Mungkin akan lebih diperlukan, jika dikonversi menjadi Artileri Swa Gerak 155mm. (JKGR)
Strategi Militer Indonesia - Menyuguhkan informasi terbaru seputar pertahanan dan keamanan Indonesia
Cari Artikel di Blog Ini
Kamis, 01 Oktober 2015
Pindad Kembangkan Self Propelled Artillery Berbasis Tank AMX-VCI
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Berita Populer
-
by:yayan@indocuisine / Kuala Lumpur, 13 May 2014 Mengintai Jendela Tetangga: LAGA RAFALE TNI AU vs RAFALE TUDM Sejatinya, hari ini adalah...
-
Kapal berteknologi tercanggih TNI AL saat ini, KRI Klewang-625, terbakar di dermaga Pangkalan TNI AL Banyuwangi, Jawa Timur. Hingga berita i...
-
Masih ingat dengan drone combatan yang tengah dirancang Indonesia? Ya siapalagi kalo bukan Drone Medium Altitude Long Endurance Black Eagle....
-
PT Pindad (Persero) telah mampu memproduksi produk militer kelas dunia. Mengadopsi teknologi dan ilmu dari Eropa dan NATO (North Atlantic T...
-
Rencana Amerika Serikat (AS) menggeser 60 persen kekuatan militernya ke kawasan Asia Pasifik hingga tahun 2020 mendatang, membawa implikasi ...
-
Sistem pertahanan Indonesia diciptakan agar menjamin tegaknya NKRI, dengan konsep Strategi Pertahanan Berlapis. SISTEM Pertahanan Indonesi...
-
Pengakuan soal ketangguhan Tentara Nasional Indonesia di hadapan militer dunia lainnya seakan tak habis-habis. Setelah kisah Kopaska AL ata...
-
Mayor Agus Harimurti Yudhoyono Brigif Linud 17 Kostrad mendapatkan penghormatan, menjadi pasukan AD pertama yang menggunakan Ba...
-
Kementerian Pertahanan saat ini menunggu kedatangan perangkat alat sadap yang dibeli dari pabrikan peralatan mata-mata kondang asal Inggris,...
-
Menurunnya visi kemaritiman bangsa Indonesia setelah era Presiden Sukarno disebabkan karena masih melekatnya visi kontinental yang terpatri ...
pt pidad bila rilise kan tank AMX-VCI 155 mm, ini mungkin meramai kan Market yang sama dengan Tank K9 Thunder 155 mm buat korea yang dibuat oleh SAMSUNG
BalasHapuskalau per push banyak sepanjang laras meriam.. tembakan lebih jauhh
BalasHapusLanjutkan bossQue
BalasHapus