Jakarta - Menteri Pertahanan Purnomo Yusgiantoro, Jumat (20/4), menerima kunjungan kehormatan Chairman of Pakistan Ordnance Factories Board
Muhammad Ahsan Mahmood di Kantor Kemhan, Jakarta. Kedatangannya kali
ini adalah untuk menjajaki kerjasama di bidang industri pertahanan dan
pengadaan Alutsista.
Strategi Militer Indonesia - Menyuguhkan informasi terbaru seputar pertahanan dan keamanan Indonesia
Cari Artikel di Blog Ini
Rabu, 25 April 2012
Northrop Grumman akan Bekerjasama dengan Perusahaan Mitra di Indonesia untuk Membuat Sistem Radar di Darat
Northrop Grumman Corporation (NYSE:NOC) menandatangani Nota Kesepahaman (Memorandum of Understanding) pada Seminar Radar Nasional Ke-6 di Bali, Indonesia dengan PT Industri Telekomunikasi Indonesia dan Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi di Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia untuk memfasilitasi kerjasama mengenai peluang radar di darat yang tertunda di Indonesia.
| Lisutrasi Radar Northrop Grumman |
Label:
Industri Pertahanan,
Radar Pertahanan
TNI Tempatkan Batalion Tank di Perbatasan RI-Malaysia
Kalimantan Timur: TNI akan menempatkan satu batalion
tank di perbatasan antara Kalimantan Timur di Indonesia dan Sabah di
Malaysia. TNI juga akan menempatkan skuardron helikopter tempur untuk
memperkuat pengamanan di perbatasan RI-Malaysia.
Pesawat Tempur Sukhoi Indonesia
Bermula embargo AS terhadap
Pakistan terkait dengan isu Nuklir Pakistan. Hal ini membuat pembelian
F-16 Pakistan tersebut dibatalkan dan pesawat yang terlanjur sudah
selesai tersebut rencananya akan di jual ke Negara lain.
Indonesia
yang ketika itu ingin meningkatkan kemampuan Angkatan Udaranya,
berminat membeli pesawat baru yang tidak jadi dijual ke Pakistan.
Kongres AS kemudian menyetujui untuk mengalihkannya ke Indonesia dan
kontraknya di tanda tangani pada Maret 1996. Karena sorotan dan tudingan AS terhadap Indonesia mengenai permasalahan HAM di Indonesia, Presiden Indonesia Soeharto akhirnya membatalkan pembelian pesawat F-16 tersebut.
Langganan:
Komentar (Atom)
Berita Populer
-
Dalam pidato perdananya sebagai Presiden, Joko Widodo atau akrab disapa Jokowi berulang kali menegaskan visi pemerintahannya lima tahun ke d...
-
Ketua Payuguban Pelaku Pertempuran Lima Hari di Semarang Soedijono (90) mengaku kecewa pada banyaknya kasus korupsi di negeri ini. ...
-
Hacker Indonesia berhasil mematikan situs http://asis.gov.au hingga status 404 Not Found. Sasaran berikutnya adalah situs http://asio.gov.au...
-
Pengamat militer dari Lembaga Studi Pertahanan dan Studi Strategis Indonesia (Lesperrsi), Rizal Darma Putra, mengatakan Jenderal TNI Moeldok...
-
Di awal tahun, mari kita buka dengan kabar mengenai PKR10514. Seperti kita ketahui, poyek PKR ini merupakan salah satu proyek prestisius PT....
-
“‘Apa mungkin orang Indonesia bisa bikin pesawat terbang?’ Orang Indonesia memang gemar bersikap sinis dan mengejek diri sendiri,” kata Bac...
-
Kapal berteknologi tercanggih TNI AL saat ini, KRI Klewang-625, terbakar di dermaga Pangkalan TNI AL Banyuwangi, Jawa Timur. Hingga berita i...
-
Tercium bau tak sedap dari rencana pemerintah untuk mengakuisisi delapan unit helikopter serang AH-64 Apache dari Amerika Serikat (AS). Pas...
-
PT Batan Teknologi (Persero) berencana membangun pabrik yang memproduksi isotop nuklir di Amerika Serikat (AS). Pengadaan isotop tersebut, ...
-
by:yayan@indocuisine / Kuala Lumpur, 13 May 2014 Mengintai Jendela Tetangga: LAGA RAFALE TNI AU vs RAFALE TUDM Sejatinya, hari ini adalah...


