Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya menyiapakan sebanyak 60 orang Polantas untuk mengawal calon presiden dan calon wakil presiden (capres-cawapres), sebagai salah satu rangakaian pengamanan pada Pemilu 2014. Mereka disiapkan untuk pengawalan di jalan.
"60 personel kita siapkan untuk pengawalan capres-cawapres," ujar Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Kombes Pol R Nurhadi Yuwono, Kamis (27/2).
Ia mengatakan, ke 60 polantas tersebut merupakan pilihan dan lulus seleksi meliputi kondisi kejiwaan, mahir di dalam pengawalan menggunakan roda dua dan roda empat .
"Jadi harus benar-benar berkualitas, karena yang dikawal adalah capres-cawapres," imbuhnya.
Disamping itu, katanya, ke 60 polantas tersebut mahir menembak untuk mengantisipasi kemungkinan tindakan kriminal yang dilakukan oleh orang bertanggungjawab. (JN)
Strategi Militer Indonesia - Menyuguhkan informasi terbaru seputar pertahanan dan keamanan Indonesia
Cari Artikel di Blog Ini
Jumat, 28 Februari 2014
Kawal Capres-Cawapres Polda Metro Siapkan 60 Polantas
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Berita Populer
-
by:yayan@indocuisine / Kuala Lumpur, 13 May 2014 Mengintai Jendela Tetangga: LAGA RAFALE TNI AU vs RAFALE TUDM Sejatinya, hari ini adalah...
-
Masih ingat dengan drone combatan yang tengah dirancang Indonesia? Ya siapalagi kalo bukan Drone Medium Altitude Long Endurance Black Eagle....
-
Kejujuran 11 prajurit Kopassus mengakui kesalahan, menembak empat tahanan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Cebongan Sleman, Yogyakarta, mendat...
-
PT Pindad (Persero) telah mampu memproduksi produk militer kelas dunia. Mengadopsi teknologi dan ilmu dari Eropa dan NATO (North Atlantic T...
-
Aksi baku tembak kembali terjadi di perbatasan Jayapura, Papua dengan Papua Nugini antara aparat TNI dengan kelompok sipil bersenjata. Apar...
-
Pengkajian tentang Multiple Launch Rocket System (MLRS) yang harus dibeli TNI AD, sudah berlangsung panjang. User di perbatasan Kalimantan...
-
Sistem pertahanan Indonesia diciptakan agar menjamin tegaknya NKRI, dengan konsep Strategi Pertahanan Berlapis. SISTEM Pertahanan Indonesi...
-
Perusahaan tekstil dan garmen, PT Sri Rejeki Isman (Sritex) di Sukoharjo, Jawa Tengah sudah tersohor di seluruh dunia karena kualitas kain d...
-
Mayor Agus Harimurti Yudhoyono Brigif Linud 17 Kostrad mendapatkan penghormatan, menjadi pasukan AD pertama yang menggunakan Ba...
-
Kementerian Pertahanan saat ini menunggu kedatangan perangkat alat sadap yang dibeli dari pabrikan peralatan mata-mata kondang asal Inggris,...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar